Definisi, rumus, time signal, contoh dan kegunaan dari simple past perfect tense

blogger templates

Definisi, rumus, time signal, contoh dan kegunaan dari simple past perfect tense

Pengertian, rumus, time signal, contoh dan kegunaan dari simple past perfect tense-
Definisi/ pengertian Simple past perfect tense 
Simple past perfect tense adalah salah satu bentuk kata kerja yang menyatakan perbuatan/ peristiwa yang terjadi sebelum terjadinya peristiwa yang lain pada waktu yang lampau.
Contohnya;
-Deny had already gone home when you arrived
(Deny sudah pulang ketika kamu tiba/datang)

Rumus Simple past perfect tense 
(+) S + had + been + Ving + O + adv
(-) S + had + not + been + Ving + O + adv
(?) had + S + been + Ving + O + adv?
Contoh
(+) Mr Budy had been teaching english for 5 years 
(Pak Budy sudah sedang mengajar Bahasa Inggris selama 5 tahun)
(-) Mr Budy had not been teaching english for 5 years
(Pak Budy sudah tidak sedang mengajar Bahasa Inggris selama 5 tahun)
(?) had Mr Budy been teaching english for 5 years?
(sudahkah Pak Budy sedang mengajar Bahasa Inggris selama 5 tahun) ?
Time Signal of simple past perfect tense
For = Selama 
When = Ketika 
How Long = Berapa lama
Kegunaan simple past perfect tense
simple past perfect tense kegunaannya adalah untuk menyatakan perbuatan/ peristiwayang sudah berlangsung sejak dahulu dan dilanjutkan hingga saat tertentu atau baru saja berakhir, dan itu terjadi pada waktu lampau.

0 Response to "Definisi, rumus, time signal, contoh dan kegunaan dari simple past perfect tense"

Posting Komentar